LITERASI DIGITAL : REVITALISASI INOVASI TEKNOLOGI

Abstrak-Tujuan dari studi ini adalah untuk mengajak masyarakat agar selalu mempunyai inovasi terbaru  dan siap  beradaptasi    dengan  perkembangan  teknologi.  Pada  laporan  studi  ini  menggunakan  metode  kualitatif deskriptif dengan melakukan simak catat karena sumberdata yang diperoleh dengan menyimak narasi lisan dari channel  Youtube  Bukalapak  yang  berjudul “Empowering ociety  Through  Digital  Media”.  Hasil  studi  ini menjelaskan  bahwa  dunia  terus  mengalami  perubahan,  dulu  di  saat  ingin  membutuhkan  sesuatu,  kita  harus mencari dan datang ke tempat yang kita perlukan, tetapi di zaman revolusi digital ini hal tersebut dapat mudah diperoleh tanpa kita meninggalkan tempat. Sungguh Revolusi Digital di era informasi ini mampu meningkatkan relasi,Tidak ada pilihan untuk berubah mengikuti teknologi. Teknologi adalah kunci, Jika kita tidak menguasai teknologi,  kita  akan  ditinggalkan.  Namun  problemnya  lagi,  hari  ini  kita  menguasai  satu  teknologi,  satu  detik berikutnya bisa jadi ada teknologi baru. Berarti hal yang dibutuhan bukanlah hal teknisnya, namun kemampuan untuk terus belajar hal yang baru.itulah yang akan membuat kita akan relevan di manapun dan kapanpun."Kata

 Kunci:Digital,inovasi,revitalisasi. teknologi.

Sumber : ROHMAN, Ahmad; ASBARI, Masduki; REZZA, Dimas. Literasi digital: Revitalisasi inovasi teknologi. Journal of Information Systems and Management (JISMA), 2024, 3.1: 6-9.

Komentar